Matlab dasar: Plotting

Berikut ini adalah cara membuat grafik sederhana dengan menggunakan Matlab. Sebagai contoh, kita akan membuat grafik data hujan tahunan dari dua buah stasiun contoh (hypothetical stations). Sebagai contoh data hujan disajikan dalam file berikut. Sample data hujanDownload Cara membaca data tersebut di Matlab adalah seperti berikut. Y = load('test.csv'); Script minimum untuk mem-plot grafik adalah: (more…)...
Read More

Membaca data di Ms. Excel dengan Matlab

Ms. Excel bisa dikatakan software basic yang umum dipakai oleh hampir semua orang dan semua instansi. Demikian juga instansi penyedia data, umumnya menggunakan Ms. Excel untuk pencatatannya, misalnya pencatatan data hujan. Pengolahan data / analisis berikutnya pun kita sering memakai software tersebut. Saya rasa Ms. Excel ini pun cukup powerful dan telah dilengkapi dengan VBA-Excel untuk programmingnya apabila diperlukan. Kadang kala data tersebut cukup banyak, sequential / berurutan dan identical / memiliki penyimpanan yang mirip / sistematis. Dalam hal ini, apabila Anda familiar dengan Matlab, pembacaan dan pengolahan detail data selanjutnya bisa lebih cepat dan sistematis dengan menggunakan Matlab. (more…)...
Read More